Senayan Park, Jakarta Pusat
Senayan park
menjadi salah satu pusat perbelanjaan lifestyle mall dengan
konsep tempat outdoor seperti danau, skylight cinema, taman kota, dan skywalk yang menjadikan memikat pengunjung untuk menikmati
suasana ketinggian melihat gedung-gedung tinggi yang menjadi pusat pemandangan mata langsung dan melihat keindahan sunset pusat kota. Senayan
park tidak hanya sebagai tempat pembelanjaan, tetapi juga menyediakan ruangan
konsep semi-outdoor dan juga ruangan olahraga.
Fasilitas umum
dan jam operasional
Senayan park
mempunyai fasilitas umum seperti mushola, toilet, dan parkir.
Jam operasional Senayan Park 07.00 – 21.00 WIB
Jam operasional
skywalk 11.00-20.00 WIB
Cara naik KRL
ke Senayan Park
Kamu bisa berhenti
di Stasiun Palmerah untuk menuju Senayan
Park bisa menggunakan mobil, motor atau memungkinkan untuk jalan kaki kurang
lebih sejauh 1,6 km dari Stasiun Palmerah.
Jika kamu ingin kembali dari Senayan Park lebih baik, saya sarankan untuk ke Stasiun Karet karena aksesnya lebih mudah dan cepat sesuai aturan jalan satu arah.
So, guys! kamu bisa ke sini untuk menikmati keindahan kota Jakarta dari atas dan saya sarankan kamu juga bisa datang pada malam hari untuk melihat view keindahan pada saat malam hari.
Komentar
Posting Komentar